Selasa, 17 Maret 2009

Meriah tapi Membingungkan

Membingungkan,itulah kata yang dapat diambil dari pelaksanaan talk show "Jurnalisme Infotaiment" yang diadakan Jurusan Ilmu Komunikasi UPN Veteran Yogyakarta pada Selasa (10/3) pukul 10.00 WIB bertempat di ruang seminar Kampus UPN FISIP Babarsari.Sebagian peserta talk show masih merasa bingung setelah mengikuti talk show dengan tema yang diangkat yaitu "Infotaiment: berita atau hiburan".Salah seorang peserta Dika (20) belum dapat menangkap apa yang dimaksud dengan jurnalisme infotaiment apakah berita atau hiburan.
Kesimpulan akhir yang diutarakan oleh Bapak Agung (dosen jurnalistik UPN) menyatakan jurnalisme infotaiment bisa dikatakan sebagai berita atau hiburan tergantung dari perspektif orang yang melihat.Kesimpulan ini dan talk show secara keseluruhan menurut Dika dirasa masih kurang mengena tema yang diusung.
Ditinjau dari pelaksanaan,talk show ini bisa dikatakan cukup meriah dengan menghadirkan nara sumber yang berkecimpung di dunia jurnalistik seperti
Membingungkan,itulah kata yang dapat diambil dari pelaksanaan talk show "Jurnalisme Infotaiment" yang diadakan Jurusan Ilmu Komunikasi UPN Veteran Yogyakarta pada Selasa (10/3) pukul 10.00 WIB bertempat di ruang seminar Kampus UPN FISIP Babarsari.Sebagian peserta talk show masih merasa bingung setelah mengikuti talk show dengan tema yang diangkat yaitu "Infotaiment: berita atau hiburan".Salah seorang peserta Dika (20) belum dapat menangkap apa yang dimaksud dengan jurnalisme infotaiment apakah berita atau hiburan.
Kesimpulan akhir yang diutarakan oleh Bapak Agung (dosen jurnalistik UPN) menyatakan jurnalisme infotaiment bisa dikatakan sebagai berita atau hiburan tergantung dari perspektif orang yang melihat.Kesimpulan ini dan talk show secara keseluruhan menurut Dika dirasa masih kurang mengena tema yang diusung.
Ditinjau dari pelaksanaan,talk show ini bisa dikatakan cukup meriah dengan menghadirkan nara sumber yang berkecimpung di dunia jurnalistik seperti Prof.S Djuarsa Sanjaja sebagai Ketua KPI Pusat,Erika Andriani sebagai ex.Pelaksana Infotaiment Silet di RCTI,Raldy Doi sebagai Corporate Communication TV.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar